Friday, July 26, 2013

Siklus Air Tanah Terhadap Vegetasi



HUBUNGAN AIR TANAH DENGAN VEGETASI

PENGERTIAN AIR TANAH
  Menurut Herlambang (1996) air tanah adalah air yang bergerak di dalam tanah yang terdapat didalam ruang antar butir-butir tanah yang meresap ke dalam tanah dan bergabung membentuk lapisan tanah yang disebut akifer.

MACAM-MACAM AKIFER
ž  Akifer Bebas (Unconfined Aquifer)
ž  Akifer Tertekan (Confined Aquifer)
ž  Akifer Semi tertekan (Semi Confined Aquifer)
ž  Akifer Semi Bebas (Semi Unconfined Aquifer)

ASAL AIR TANAH
Ò  Air tanah merupakan air yang berada di bawah permukaan tanah dan terletak pada zona jenuh air. Air tanah berasal dari permukaan tanah, misalkan hujan, sungai, danau.






SIKLUS AIR TANAH

KLASIFIKASI VEGETASI
  Vegetasi merupakan kumpulan tumbuh-tumbuhan, biasanya terdiri dari beberapa jenis yang hidup bersama-sama pada suatu tempat. Dalam mekanisme kehidupan bersama tersebut terdapat interaksi yang erat, baik diantara sesama individu penyusun vegetasi itu sendiri maupun dengan organisme lainnya sehingga merupakan suatu sistem yang hidup dan tumbuh serta dinamis (Marsono, 1977).

Ossting (1982), mengklasifikasikan vegetasi terdiri dari 7 macam :
q  Vegetasi Pantai
q   Vegetasi Mangrove/Rawa
q   Vegetasi Payau
q  Vegetasi Gambut
q  Vegetasi Dataran Rendah
q  Vegetasi Dataran Tinggi
q  Vegetasi Pegunungan

HUBUNGAN AIR TANAH DAN VEGETASI

   Tumbuh-tumbuhan (vegetasi) dapat memberikan stabilitas permukaan tanah yang positif dari jalinan akar dan terhambatnya aliran air di permukaan. Sistim akar tumbuhan yang menyebar secara lateral, keluar dari tumbuhan mengikat butiran tanah menjadi menyatu, meningkatkan kuat geser, atau dapat tumbuh secara vertikal masuk ke dalam tanah hingga menembus lapisan tanah yang lebih stabil.

KESIMPULAN
q  Air tanah merupakan air yang berada di bawah permukaan tanah dan terletak pada zona jenuh air
q  Tumbuh-tumbuhan (vegetasi) dapat memberikan stabilitas pada permukaan tanah


No comments:

Post a Comment

anda dapat bergabung dengan blogku tanpa pengecualian